PENGEMBANGAN STUDENT WORK SHEET IPA BER-BASIS PENDEKATAN DISCOVERY UNTUK SISWA KELAS IV MADRASAH IBTIDA’IYAH

Authors

  • Winarto Winarto
  • Widi Astuti

DOI:

https://doi.org/10.58436/jdpgsd.v10i2.560

Keywords:

pengembangan LKS/Student Work Sheet, IPA, pendekatan discovery, hasil belajar

Abstract

Hasil analisis kebutuhan menunjukkan sebagian hasil belajar mata pelajaran IPA, siswa belum mampu memenuhi KKM IPA sebesar 65, sekolah membutuhkan LKS yang bervariasi untuk menarik perhatian siswa belajar. Salah satunya Student Work Sheet IPA Berbasis Pendekatan Discovery. Model penelitian dan pengembangan penelitian menggunakan desain menurut Branch 2009 Pendekatan ADDIE. Analysis (analisis), Design (perancangan), Development (pengembangan), Implementation (ujicoba) dan Evaluation (penilaian). Hasil penelitian diperoleh (1) LKS IPA berbasis pendekatan discovery valid dan layak digunakan berdasarkan uji validasi ahli materi dan ahli media memperoleh rata-rata skor 3,30 dan 3,95 dengan kriteria sangat baik, (2) LKS IPA Berbasis pendekatan discovery dapat menigkatkan hasil belajar kognitif siswa pada materi gaya dan gerak, ditunjukkan dari hasil uji t test yaitu rata-rata hasil posttest >  rata-rata hasil pretest yaitu79 > 53

Downloads

Published

2020-09-06