MENGAWINKAN PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK DENGAN INTEGRASI SAINS-AGAMA BERORIENTASI KURIKULUM 2013

Authors

DOI:

https://doi.org/10.58436/jdpgsd.v9i1.399

Keywords:

pembelajaran, berbasis proyek, integrasi sains-agama, kurikulum 2013

Abstract

Kurikulum 2013 bertujuan untuk menghasilkan peserta didik yang memiliki karakter yang kuat untuk menunjang keterampilan dan pengetahuan. Pendidikan karakter yang merupakan muatan K13 diintegrasikan untuk semua mata pelajaran. K13 dalam pelaksanaan pembelajaran menekankan pendekatan saintifik/ilmiah untuk semua mata pelajaran, termasuk pembelajaran IPA. Model pembelajaran yang dapat membuat peserta didik aktif atau sesuai  dengan Pendekatan Saintifik seperti model Inquiry, Project Based Learning (Model PjBL), Problem Based Learning (PBL), dan Cooperative Learning. PJBL menjadi daya tarik tersendiri karena ciri khasnya adanya proyek yang dikerjakan secara bersama. Model  belajar membutuhkan pendekatan belajar untuk mendukung pencapaian tujuan belajar. Pendekatan sains (IPA) dan agama menyajikan kegiatan belajar yang menghubungkan agama dengan konsep IPA. Penelusuran literatur memberikan infomasi PJBL dan pendekatan sians dan agama memiliki banyka keuntungan. Namun, bagaimakah guru melaksanakan pembelajaran berbasis proyek dengan pendekatakan agama-sains?. Artikel ini mencoba menyajikan pembelajaran berbasis proyek dengan pendekatan sains-agama.

Downloads

Published

2019-08-23

Issue

Section

Articles