TINDAK TUTUR ILOKUSI DAN IMPLIKATUR KONVENSIONAL DALAM PROSES PERKULIAHAN BAHASA INDONESIA JURUSAN PGSD (SUATU KAJIAN PRAGMATIK)

Authors

DOI:

https://doi.org/10.58436/jdpgsd.v9i1.401

Keywords:

ilokusi, implikatur, proses, perkuliahan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan, mengtuturkan, menguraikan, dan menjelaskan fenomena pada objek penelitian. Penelitian ini mengkaji tindak tutur ilokusi dan implikatur yang terdapat pada proses perkuliahan Bahasa Indonesia jurusan PGSD Universitas Peradaban .Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis isi. Data berupa percakapan antara dosen dan mahamahasiswa selama proses perkuliahan. Berdasarkan hasil kajian yang membahas proses perkuliahan Bahasa Indonesia, ditemukan penggunaan tindak tutur ilokusi asertif dan implikasinya. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memperkaya khazanah keilmuan pragmatik bahasa Indonesia yang ditunjukkan dari makna implikatur dari sebuah proses perkuliahan.

Downloads

Published

2019-08-23

Issue

Section

Articles