PERAN ORANG TUA DALAM MENGEMBANGKAN PENDIDIKAN KARAKTER PESERTA DIDIK

Authors

  • Suci Irsya Pratiwi Universitas PGRI Yogyakarta
  • Elsa Isafriana
  • Muhammad Galih Saputra
  • Widha Permata Sari
  • Setyo Eko Atmojo Universitas PGRI Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.58436/dfkip.v7i2.1468

Abstract

Dalam dunia Pendidikan, peran orang tua sangat berperan penting dalam meningkatkan karakter peserta didik. Orang tua akan menjadi Lembaga Pendidikan pertama bagi peserta didik, karena baik atau buruknya tingkah laku tergantung apa yang diamati oleh peserta didik itu sendiri. Jika orang tua kurang berperan dalam pengembangan karakter peserta didik, maka peserta didik akan menjadi pribadi yang kurang baik. Apalagi, dalam pembentukan karakter peserta didik, dibutuhkan nasihat atau bimbingan secara langsung dari orang tua itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pentingnya peran orang tua dalam mengembangkan pendidikan karakter peserta didik, dengan fokus pada strategi dan metode yang digunakan oleh orang tua dalam membentuk karakter positif pada siswa. Jenis penelitian yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif dan teknik pengumpulannya berupa angket/penyebaran kuisioner. Adapun hasil dari penelitian yang diperoleh, yaitu peran orang tua dalam membentuk karakter peserta didik dengan harapan orang tua dapat berperan penting dalam membentuk karakter diri peserta didik.

Kata Kunci: Orang Tua, Pendidikan, Karakter, Strategi, Metode

Downloads

Published

2023-10-26

How to Cite

Pratiwi, S. I., Isafriana, E., Saputra, M. G., Sari, W. P., & Setyo Eko Atmojo. (2023). PERAN ORANG TUA DALAM MENGEMBANGKAN PENDIDIKAN KARAKTER PESERTA DIDIK . Dialektika Jurnal Pendidikan, 7(2), 255–264. https://doi.org/10.58436/dfkip.v7i2.1468